Script Optimasi Untuk Gambar

zigzoor
17
Script Optimasi Untuk Gambar - Optimasi pada gambar di blog adalah salah satu cara untuk mengurangi loading blog, selain itu otimasi gambar pada blog bisa membuat gambar yang kita sertakan dalam artikel bisa terbaca oleh mesin pencari, pada script ini gambar yang biasanya di share full html dengan script optimasi  ini hanya di ambil alamat gambarnya saja.

Baiklah dari pada panjang-panjang menulis karena tujuanya sama, jadi langsung saja ke script htmlnya. Silahkan di copy saja scriptnya di bawah.

<img title="Judul gambar" alt="Judul Gambar" src="url gambar sobat" />

Cara penerapannya semua blogger pasti sudah tahu, namun tidak ada salahnya saya jelaskan kembali biar lebih mantep. Ganti tulisan berwarna merah dengan judul gambar anda dan url alamat gambarnya. Cara pengambilan url gambar, sobat tinggal masuk html saja apabila sudah mengupload gambar-nya, dan ambil alamat gambar tersebut, selesai deh, semoga bermanfaat.

Post a Comment

17Comments

-->Perhatian<--
Di larang Nyepam

  1. izin mencoba sob. ^^

    ReplyDelete
  2. Boleh juga nich... saya coba ya...

    ReplyDelete
  3. ini biar lebih seo ya sob ? :o

    ReplyDelete
    Replies
    1. betul sob, seratus buat sobat, 900 buat saya, he..he...

      Delete
  4. nice info,,,

    saya coba ya sobb ., , , ,

    mpir di http://nawayhac.blogspot.com

    ReplyDelete
  5. Replies
    1. Pastinya dong, karena script ini sudah banyak yang share. Saya cuman share ulang, makasih ya kang.

      Delete
  6. Pake "Edit HTML" ato "Tambah gadget"?

    ReplyDelete
  7. Oh...itu edit html. Di postingan. Klu kita mau posting yg ada gambarnya.

    ReplyDelete
  8. Terimakasih ilmunya mas, izin comot scriptnya yaa :)

    ReplyDelete
  9. dengan ini bisa memudahkan yang tau mau ambil repot, kalo saya sih masih suka yg repot hehe

    ReplyDelete
Post a Comment