Cara Membuat Tombol Whatsapp Keren Di Blog

ajaythea
2
Cara Membuat Tombol Whatsapp Keren Di Blog| Untuk membuat tombol Whatsapp melayang di blog sebenarnya tidak begitu susah. Disini hanya diperlukan menambahkan beberapa kode HTML di tamplate anda. Berikut ini tutorial lengkapnya



1. Pertama silahkan anda Log In atau masuk ke Blogger anda >> Lalu Klik Tema >> Edit Html
2.Selanjutnya silahkan anda Copy kode HTML dibawah ini

<div class='chating' style=' z-index: 99999; width: 50px; padding: 15px; left: 0; bottom: 0; position: fixed; '> <a href='https://api.whatsapp.com/send?phone=+6281936314324&amp;text=selamat datang di kubis' target='_blank'><img alt='wa' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjRu4LRIMO9u0AglGnluErAJlsbOotE0vO5krea4ZJ8jNHRAFQgbMXdg7y05CW05OACS3Yh2Z1pvG49cVNpnZgNCtA1cbBwYsBoEwsuaProMBAjSAirtR6w0nc2UuAeF8CIJGLC7WlAbh0/s1600/wa.png' style='width: 50px;' title='wa'/></a></div>

Keterangan Warna Merah :


Left >> Letak tombol Whatsapp sebelah kiri (anda bisa merubah sesuai dengan keinginan, misalnya right - kanan dan center - tengah)
+628154320217 adalah nomor Whatsapp anda, silahkan masukkan nomor Whatsapp anda dengan awalan +62 atau sesuai dengan lode wilayah anda
 selamat datang di kubis adalah isi pesan sambutan >> Silahkan anda sesuaikan dengan kebutuhan website anda

3. Silahkan anda Paste kode diatas tepat di atas kode </body> biar lebih cepat tekan Ctrl + F
4. Apabila sudah selesai jangan lupa simpan

Demonya bisa anda lihat Disini

Post a Comment

2Comments

-->Perhatian<--
Di larang Nyepam

  1. Tadinya saya pikir tombol wa di bawah artikel. Ternyata yang tampil melayang. Keren mas

    ReplyDelete
Post a Comment